Cara Jitu Memperoleh Penghasilan Online

Cara Mudah Memperoleh Pendapatan dari PopCash - Buat Sobat blogger yang masih bingung untuk memasang iklan di blog Sobat yang bertrafik menengah sampai tinggi, tak ada salahnya melirik penyedia iklan yang satu ini. Penyedia iklan tersebut bernama PopCash. Ya..., Popcash adalah situs penyedia iklan yang berbasis CPM dimana mereka akan membayar setiap penerbit/ blogger/ publisher dari jumlah impresi trafik yang dihasilkan oleh blog Sobat. Dalam proses penghitungannya, PopCash ini tidak menghitung jumlah klik, tetapi mereka mengitung jumlah trafik atau jumlah pengunjung yang mampir setiap harinya. Jadi dalam aturan iklan PopCash ini adalah semakin banyak/ semakin besar pengunjung dan jumlah trafik suatu blog maka penghasilannya pun akan semakin besar. Bentuk iklan yang ditawarkan oleh PopCash adalah iklan Pop-Up. Iklan Pop-Up dalam PopCash ini tidak akan mengganggu karena iklan mereka akan muncul di halaman yang berbeda ketika pengunjung mengeklik suatu link yang berada pada blog/ website kita. Klik Untuk Memperbesar Sebagai bukti, PopCash ini benar-benar membayar kepada setiap membernya. Sobat tidak perlu khawatir untuk bergabung dengan PopCash dan berfikiran tidak akan dibayar. Berikut adalah bukti pembayaran yang telah diterima selama 3 bulan menjadi publisher di PopCash. BUKTI PEMBAYARAN DARI POPCASH | NO SCAM Klik Untuk Memperbesar Banyak kelebihan yang dimiliki oleh PopCash. Yang pertama dalam hal pembayaran, PopCash tidak pernah menentukan waktu pembayaran, pembayaran penghasilan membernya bisa dilakukan setiap hari jika jumlah Pay Out-nya sudah mencapai batas minimal, yakni $10 untuk pembayaran via Paypal. Nah, ibaratkan Sobat mempunyai blog yang trafiknya sangat tinggi dan Sobat sudah terdaftar menjadi publisher di PopCash, maka bisa dibayangkan jika setiap hari PO-nya bisa sampai $10, maka Sobat akan Payout $10 setiap hari. Gimana, apakah Sobat tertarik? Jika Sobat tertarik, silahkan bergabung sekarang juga bersama PopCash. Peluang kerja di dunia maya kini sangatlah terbuka lebar, jika kita bisa memanfaatkan peluang, maka uang pun akan mudah kita dapatkan. Untuk Daftar PopCash Bisa Langsung Klik DISINI Teknis Pendaftaran PopCash. Isi data-data yang diperlukan seperti, email, password, dll Jika sudah selesai silahkan daftarkan blog yang akan di pasang iklan, tunggu 24 jam sebelum blog diterima, sesudah itu, tinggal ambil Script iklannya, dan simpan di blog sobat. Cara Mendaftarkan Blog di PopCash. Klik Untuk Memperbesar 1. Klik "Website" pada akun PopCash. 2. Klik "New Website". 3. Masukkan Domain, Categori dan juga pilihan Content Iklan. 4. Klik "Add Website". 5. Tunggu Konfirmasi 24-48 jam kedepan, sampai blog/ website benar-benar diterima. 6. Jika sudah masukkan script iklan PopCash ke blog/ web Sobat. Cara memasukkan Kode Iklan PopCash di blog. Klik Untuk Memperbesar Klik "Get Code" Pada akun PopCash. Pilih Web/ blog yang akan di pasang iklan. Lalu Klik "Get Code". Copy pastekan Kode iklan PopCash ke blog Sobat (BlogSpot) dengan cara: Masuk Akun Blog >> Template >> Edit HTML >> Cari kode . Gunakan CTRL F untuk memudahkan, lalu taruh kode iklan PopCash di atas kode . Klik Simpan dan selesai. Demikianlah sekilas penjelasan tentang cara memperoleh penghasilan lewat PopCash dan tutorial untuk memasangnya di blog atau situs Sobat. Semoga penjelasan diatas bisa membantu dan memberikan peluang kepada rekan-rekan blogger semua sebagai alternatif penghasilan dari dunia maya.

Post a Comment