Cara Mudah Memasang Iklan ditengah Postingan Blog

Cara Mudah Memasang Iklan ditengah Postingan Blog Bagi Anda para blogger atau Webmaster yang blog atau situsnya sudah memiliki trafik yang tinggi tentunya tidak ingin melewatkan kesempatan untuk mencoba peruntungan dengan memasang iklan diblog yang dipunyai.



Karena sekarang sudah banyak situs penyedia iklan yang bisa dijadikan pilihan alternatif bagi para publisher untuk memasang iklan. Salah satu penempatan yang banyak menghasilkan konversi klik iklan adalah penempatan iklan ditengah postingan atau artikel blog.
Cara yang bisa anda coba adalah dengan menggunakan cara sebagai berikut:
1. Login pada Blogger.com
2. Lanjut ke menu Template Pilih Edit HTML
3. Lalu cari kode <data:post.body/> untuk mempermudah silahkan gunakan "control F" biasanya ada 2 atau 3, karena saya pakai auto "read more" saya pilih yang ke 3.


<div expr:id='"iklan1" + data:post.id'></div> <div style="clear:both; margin:10px 0"> <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>

Letakan kode iklan di sini  ( kalau terjadi kesalahan saat simpan kode iklan di parse dulu) 
 

</b:if></div><div expr:id='"iklan2" + data:post.id'><data:post.body/></div><script type="text/javascript">var obj0=document.getElementById("iklan1<data:post.id/>");var obj1=document.getElementById("iklan2<data:post.id/>");var s=obj1.innerHTML;var t=s.substr(0,s.length/2);var r=t.lastIndexOf(" ");if(r>0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+1);}</script>

4. Simpan template.
5. Selesai.



Post a Comment